Jendela Dunia
Namanya Foco Tonal, Tempat Penuh Mistis Ini Dipercaya Bisa Sembuhkan Berbagai Penyakit!
Ratusan orang dari seluruh negeri rela datang ke tempat ini untuk berharap kesembuhan dari penyakit yang mereka derita.
SURYAMALANG.COM, MEKSIKO - Di seluruh dunia, ada beberapa tempat yang tidak hanya menawarkan keindahan alam.
Ada tempat yang dipercaya memiliki kekuatan spiritual, dan mampu menyembuhkan berbagai penyakit.
Tempat di Poncitlan, Ocotlan, Meksiko ini misalnya.
Ratusan orang dari seluruh negeri rela datang ke tempat ini untuk berharap kesembuhan dari penyakit yang mereka derita.
Dilansir TribunTravel.com dari laman stillunfold.com, Foco Tonal dikenal sebagai tempat spiritual yang dimiliki Don Manuel Dominguez.
Tempat ini diresmikan pada November 1998.
Foco Tonal merupakan lingkaran luar ruangan yang dihiasi dengan ubin dan dikelilingi tujuh pilar warna pelangi.
Awalnya tidak ada yang spesial dari lingkaran itu.
Sampai kemudian seorang visioner dan penyebuh Don Jose Sebastian Zamora mengunjungi rumah Dominguez.
Zamora mengatakan kedatangannya itu karena dia mengalami mimpi aneh sebanyak tiga kali.
Mimpi itu menggambarkan sebuah lingkaran spiritual misterius.
Saat Zamora memasuki rumah Dominguez dan berkeliling di sekitarnya, dia menemukan keberadaan Foco Tonal.
Tempat itu dikatakan berisi kekuatan spiritual yang kuat dan langsung berhubungan dengan sang pencipta.
Setelah menemukan tempat yang ditunjuk dalam mimpi, Zamora langsung menandainya dengan tongkat.
Adnan Oktar Alias Harun Yahya Divonis 8658 Tahun Penjara, Punya Seribu Pacar, Sepak Terjangnya Ngeri |
![]() |
---|
6 Orang Tewas dalam Ledakan Bom di Istanbul Turki, KBRI Pastikan Tak Ada WNI yang Jadi Korban |
![]() |
---|
Pak Guru Doyan Merekam Bagian Dalam Rok Siswi dan Guru Cewek, Ada 100 Lebih Video di Hard Disk |
![]() |
---|
Presiden Jokowi Bertemu Presiden China Xi Jinping di Beijing, Ini 7 Kesepakatan Pertemuan Bilateral |
![]() |
---|
Salah Satu Masjid Tertua di Dunia Ditemukan di Israel, Menguak Transisi Agama dari Kristen ke Islam |
![]() |
---|