Berita Tulungagung Hari Ini
132 Kades di Tulungagung Terima Vaksin Covid-19, Minta Perangkat Desa Juga Segera Divaksin
Sebanyak 132 Kepala Desa di 9 kecamatan di Tulungagung mendapatkan suntikan vaksin Covid-19 dosis pertama
Penulis: David Yohanes | Editor: isy
david yohanes/suryamalang.com
Seorang Kades di Tulungagung menerima suntikan vaksin Covid-19.
Berdasarkan jatah itu, pihaknya mengundang 132 desa dari 9 kecamatan.
Sisanya 139 divaksin besok, bersama Lurah dari Kecamatan Tulungagung.
“Termasuk Kades berusia di atas 60 tahun kami undang juga. Nanti seleksinya ada di petugas Dinkes,” tutur Anang.
Dalam dua hari, vaksinasi sudah mencakup semua Kades dan Lurah di 19 Kecamatan.
Pihaknya juga sudah mendata 2500 perangkat desa dari 18 kecamatan, calon penerima vaksin tahap selanjutnya.
Jadwal vaksinasi para perangkat desa ini masih menunggu ketersediaan vaksin di Dinas Kesehatan.
“Kami sudah berkomunikasi dengan Dinkes, sekarang masih menunggu distribusi vaksin. Jika sudah siap akan dijadwalkan,” pungkas Endang
Berita Terkait :#Berita Tulungagung Hari Ini
Risma Beri Bantuan Disabilitas di Tulungagung, Teliti Air yang Dikonsumsi Warga |
![]() |
---|
Bercak Darah Perawan dan Foto Telanjang Jadi Bukti Cowok Tulungagung Setubuhi Gadis di Bawah Umur |
![]() |
---|
Tukang Pencak Sering Bentrok, Kapolres Tulungagung Larang Pakai Atribut di Tempat Umum |
![]() |
---|
Lonceng Kematian Bagi Usaha Kereta Kelinci di Tulungagung, Hanya Boleh di Lokasi Wisata |
![]() |
---|
Kenal dari Aplikasi Tantan Lalu Dijemput Depan Gang, Gadis Belia Tulungagung Jadi Korban Pencabulan |
![]() |
---|