Berita Tulungagung Hari Ini

Bupati Tulungagung Maryoto Birowo Sebut Hasil Sampling Siswa PTMT Semuanya Negatif Covid-19

Bupati Tulungagung, Maryoto Birowo memantau pelaksanaan Pembelajaran Tatap Muka Terbatas (PTMT) di sejumlah sekolah, Selasa (28/9/2021).

Penulis: David Yohanes | Editor: isy
david yohanes/suryamalang.com
Bupati Tulungagung, Maryoto Birowo, memantau pembelajaran tatap muka di SDN 6 Ngunut. 

Pemantauan dan sampling berkala ini akan dilakukan, untuk memastikan kondisi Covid-19 di sekolah tetap terkendali.

Selain itu vaksinasi Covid-19 di masyarakat umum dan pelajar juga terus digalakkan.

Diharapkan pencapaian vaksinasi Covid-19 juga turut membawa dampak kasus Covid-19 di Tulungagung semakin terkendali.

“PPKM dievaluasi setiap dua minggu. Kami berharap pencapaian vaksinasi Covid-19 bisa digenjot, dan kita turun level,” tandas Maryoto.

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved