Berita Arema Hari Ini
Arema FC Kena 'Kutukan' Piala Presiden, Habis Juara Kemudian Terseok-seok di Kompetisi Liga 1
Arema FC Kena 'Kutukan' Piala Presiden, Habis Juara Kemudian Terseok-seok di Kompetisi Liga 1
Tercatat, Arema FC melesatkan empat tendangan ke gawang Juku Eja tapi tak ada satu pun yang mengenai sasaran.
Hal itu berbanding terbalik dengan apa yang dialami oleh PSM Makassar.
PSM Makassar melesatkan 15 tendangan dan empat di antaranya on target ke gawang Arema FC.
Itu berarti, PSM Makassar cukup efektif dalam melakukan serangan ketimbang Arema FC.
Padahal Arema FC sejatinya unggul tipis dalam penguasaan bola atas PSM Makassar sebesar 54 persen.
Aremania kesal dengan lini serang Singo Edan yang tumpul dan tak begitu menjanjikan ketika berhadapan dengan PSM Makassar.
Selain itu, Aremania juga mengkritik strategi monoton milik pelatih Arema FC, Eduardo Almeida.
Ekspresi atau ungkapan keheranan Aremania itu tertuang dalam postingan akun Instagram Arema FC, @aremafcofficial, Sabtu (20/8/2022) yang mengunggah statistik laga kontra PSM Makassar.
"Shot on target 0?," tulis @ini_dipa.
"Gk ada shot yang on target," tulis @febri_flogers.
"90menit 4shots 0 on target, amazing (mengagumkan,-red)," tulis @austinmuhammadd.
"0 on target? shame on you almeida #almeidaout," tulis @rifkiiwildan.
"Shot on target e nandi (dimana shot on targetnya,-red)," tulis @bangjekkk.
"WHY 0 #almeidaout," tulis @_egaeess.
Berita Arema Hari Ini Populer: Janji Javier Roca Perbaiki Hasil Buruk, Update Top Skor dan Klasemen |
![]() |
---|
Berita Arema Hari Ini Populer: Kesalahan Saat Lawan PSIS Semarang, Posisi Klasemen Sementara |
![]() |
---|
Alasan Brandon Scheunemann Main Penuh Lawan Arema FC, Pemain Muda PSIS yang Blok Tendangan Renshi |
![]() |
---|
Kalah Tipis di Kandang PSIS Semarang, Arema FC Mengaku Lengah dan Bikin Kesalahan |
![]() |
---|
Berita Arema Hari Ini Populer: Posisi Klasemen Merosot, Penyebab 6 Pemain Baru Tak Tampil Lawan PSIS |
![]() |
---|