Drama Korea

Sinopsis Taxi Driver 2 Episode 2 Tayang Malam Ini, Komplotan Musuh Baru Kim Do Gi Muncul

Berikut ini sinopsis Taxi Driver 2 episode 2, drama Korea yang tayang malam ini Jumat 17 Februari 2023 di Viu.

|
Penulis: Frida Anjani | Editor: Adrianus Adhi
Instagram
Sinopsis Taxi Driver 2 Episode 2 Tayang Malam Ini, KOmplotan Musuh Baru Kim Do Gi Muncul 

Antisipasi semakin meningkat dalam konfrontasi yang menentukan antara ‘Rainbow Dark Heroes’ yang dipimpin oleh Kim Do Gi dan penjahat baru.

Pada sinospis Taxi Driver 2 episode 2, Do Gi berhasil menyusup ke Cheongeum berkat bantuan kru lamanya.

Di Go berpura-pura menjadi rekrutan yang diculik dan ia juga mencari Dong Jae.

Saat pencariannya ia bertemu lagi dengan Lim Bok Ja.

Mereka pun bertemu dengan anak laki-laki yang hilang itu dengan menggunakan amarahny

Sampai saat Do Gi hampir menangkap dalangnya, ada tembakan misterius yang menghentikan penangkapannya.

LINK NONTON >>> KLIK

Pemain Taxi Driver 2

Lee Je Hoon sebagai Kim Do Gi

Kim Eui Sung sebagai Jang Sung Chul

Pyo Ye Jin sebagai Ahn Go Eun

Jang Hyuk Jin sebagai Choi Kyung Goo

Bae Yoo Ram sebagai Park Jin Eon

Shin Jae Ha sebagai On Ha Joon

Lee Min Jae sebagai Oh Hak Soo

Halaman 2 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved