Mantan Pacar El Rumi Bongkar Pengalaman Pacaran 5 Tahun, Perjodohan Fuji Dikomentari Marsha Aruan
Mantan pacar El Rumi bongkar pengalaman pacaran 5 tahun, perjodohan Fuji dikomentari Marsha Aruan, apa reaksinya?
Penulis: Sarah Elnyora | Editor: Adrianus Adhi
SURYAMALANG.COM, - Artis Marsha Aruan mengurai pengalaman pacaran 5 tahun dengan El Rumi yang kini sudah jadi mantan kekasihnya,
Marsha Aruan yang cukup lama putus dari El Rumi itu ternyata juga tahu soal perjodohan dengan Fuji.
Sosok Fuji yang belakangan dijodoh-jodohkan dengan El Rumi itu lantas ikut dikomentari oleh Marsha Aruan.
Selama pacaran dengan Marsha Aruan hubungan El Rumi diketahui adem ayem tanpa gosip miring.
Sampai kemudian pada akhir tahun 2021 Marsha Aruan dan El Rumi memutuskan untuk berpisah.
El Rumi pun sempat membeberkan alasan putus dari Marsha Aruan di acara Brownies yang dipandu Ruben Onsu.
"Apa ya mungkin waktu kita ada saatnya memang sudah cukup kali ya. Kita sama-sama sudah capek waktu itu mungkin, akhirnya kita udahan," ujar El Rumi di YouTube Trans TV, Kamis (24/9/2020).
El Rumi menuturkan ia dan Marsha Aruan telah menemukan kebahagian dengan cara masing-masing.
"Ternyata kita sudah menemukan kesenangan sendiri-sendiri juga sekarang," tutur putra kedua Maia Estianty itu.
El Rumi pun menampik kabar putusnya hubungan dengan Marsha Aruan karena kehadiran orang ketiga.
"Enggak lah, enggak," kata El Rumi. El juga menjawab terkait kabar yang mengatakan dia bakal balikan dengan Marsha.
"Akan balikan? Wah kabar dari mana itu, enggak (balikan)," ujar El Rumi saat itu.
Di kesempatan berbeda, Marsha Aruan pun menceritakan pengalamannya pacaran dengan El Rumi.
"Masih inget nggak pertama kali sama El ketemu dimana? Kan kalian pacaran udah berapa tahun? Udah mau 3 tahun 4 tahun ya?" tanya Jedar mengutip Grid.id Sabtu, (25/2/23).
"Lima," jawab Marsha Aruan
Marsha Aruan
El Rumi
mantan pacar El Rumi
Fuji
Thariq Halilintar
Fuji dan Thariq Halilintar pacaran
Thariq
suryamalang
| Cek Kalender 2025: Penanggalan Jawa Selasa Pon 28 Oktober 2025, Neptu, Pasaran, Weton, Wuku |
|
|---|
| Gosip Hamish Daud Selingkuh Jadi Alasan Didugat Cerai Istri, Kakak Raisa Singgung Soal Kepekaan |
|
|---|
| Bekingannya Pak Prabowo, Menkeu Purbaya Akui Gaya Bicara Ceplas-ceplos Atas Perintah Presiden |
|
|---|
| 30 LINK Download Twibbon Hari Sumpah Pemuda 2025 Terbaru Gratis Untuk Diupload Hari Ini |
|
|---|
| Prakiraan Cuaca Malang-Batu Jatim Selasa 28 Oktober 2025: Kota Hujan Ringan, Kabupaten Hujan Sedang |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/suryamalang/foto/bank/originals/Mantan-Pacar-El-Rumi-Bongkar-Pengalaman-Pacaran-5-Tahun-Perjodohan-Fuji-Dikomentari-Marsha-Aruan.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.