Berita Arema Hari Ini
Jadwal Uji Coba Arema FC Vs PSM Makassar Digelar Home dan Away, Potensi Disiarkan TV Nasional
Jadwal Uji Coba Arema FC Vs PSM Makassar Digelar Home dan Away, Potensi Disiarkan TV Nasional
Penulis: Mochammad Rifky Edgar Hidayatullah | Editor: Eko Darmoko
"Tapi kalau soal uji coba hubungi Pak Manajer tim saja ya," tulisnya melalui pesan teks.
Laga uji coba ini juga akan menjadi ujian Arema FC setelah sebulan lebih telah mempersiapkan tim.
Hal tersebut diungkapkan oleh tim Pelatih Arema FC I Putu Gede.
Coach Putu mengatakan, bahwa dalam uji coba menghadapi tim selevel ini pihaknya hanya fokus untuk mencari kelemahan tim.
"Yang jelas kami mencari kekurangan, itu yang paling utama."
"Semua akan kami lihat mulai fisik, mental secara individu dan tim," terangnya.
Coach Putu juga lebih suka, apabila pertandingan uji coba bisa disiarkan secara langsung di televisi.
"Saya lebih suka pertandingan di lihat."
"Kalau siaran di televisi lebih bagus."
"Cuma yang gak suka itu ketika kami latihan, kemudian diambil dan diupload," tandasnya.
Arema
Singo Edan
PSM Makassar
Liga 1 2023
Liga 1 2022
Wiebie Dwi Andriyas
Yusrinal Fitriandi
I Putu Gede
SURYAMALANG.COM
Berita Arema FC Hari Ini Populer: Jadwal Lawan PSM Makassar, Lucas Frigeri Didesak Aremania Out |
![]() |
---|
Berita Arema FC Hari Ini Populer: Arkhan Fikri Dipanggil Timnas, Rekor 3 Kali Laga Kandang Imbang |
![]() |
---|
Berita Arema FC Hari Ini Populer: Rival Dalberto di Top Skor, Hasil Lengkap Pekan ke-7 Super League |
![]() |
---|
Berita Arema FC Hari Ini Populer:Rapor Jeblok Bulan September, Peringati 3 Tahun Tragedi Kanjuruhan |
![]() |
---|
Berita Arema FC Hari Ini Populer: Klasemen Sementara Usai Imbang Vs Persis Solo, Lawan Selanjutnya |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.