Arema FC
Arema FC Berburu Pengganti Wiliam Marcilio dan Charles Lokolingoy
Diam-diam manajemen Arema FC sudah bergerak untuk mencari pemain baru pengganti pemain asing yang hengkang
Penulis: Mochammad Rifky Edgar Hidayatullah | Editor: Dyan Rekohadi
"Striker ini yang utama, kami akan mencari sosok yang dapat tandem dengan Dalberto di lini depan," ujarnya.
Meski demikian, manajemen Arema FC nampaknya lebih hati-hati dalam merekrut pemain baru ini.
Mereka ingin mencari pemain yang cocok sesuai kriteria yang mereka inginkan.
Yakni memiliki skill olah bola yang bagus dan perilaku yang baik.
Dua hal ini yang sejak dulu manajemen Arema FC tanamkan demi menjaga rasa kekeluargaan dalam tim.
"Dua hal itu tetap menjadi kriteria kami sejak lama,"
"Bisa dilihat pemain-pemain yang kami rekrut attitude mereka cukup baik di luar dan di dalam lapangan," tandasnya.
Halaman 2 dari 2
Berita Terkait: #Arema FC
BEDA Situasi Arema FC dan Persib Bandung Jelang Duel Sama-sama Berat, Marcos Tanpa 4 Pemain Kunci |
![]() |
---|
Badai Cedera Hantui Arema FC Jelang Menjamu Persib Bandung, Singo Edan Butuh Keajaiban |
![]() |
---|
2 Senjata Persib Bandung Hadapi Arema FC, Berkat Persebaya Kunci Kemenangan Makin Dekat |
![]() |
---|
Aremania Jangan Sampai Kehabisan, Penjualan Tiket Laga Arema FC Vs Persib Bandung Melonjak Tajam |
![]() |
---|
Arema FC Vs Persib Bandung, Misi Bangkit Pasukan Singo Edan Seusai Dikalahkan Dewa United |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.