Persib Bandung

Deretan Striker 'Mematikan' yang Dikaitkan dengan Persib Bandung, Ada Nama Mantan Pemain Arema

Persib Bandung masih butuh tambahan pemain untuk posisi striker. Sejumlah pemain dikaitkan dengan Persib, termasuk mantan pemain Arema ini.

Editor: Zainuddin
Tribunnews.com
Greg Nwokolo saat masih berseragam Arema 

Menanggapi hal itu, Pelatih Persib Bandung, Mario Gomez mengaku tidak tahu menahu soal kabar transfer Greg Nwokolo.

“Siapa dia? Tidak, saya tidak tahu soal itu (Greg).”

“Saya tidak mengetahuinya soal itu, dan saya tidak memintanya,” kata Mario Gomez sesudah memimpin latihan di GOR Pajajaran, Senin (5/3/2018).

Ketika disinggung apakah ia mengetahui sosok mantan pemain Persija dan Arema tersebut, dia mengatakan tidak mengetahuinya sama sekali.

“Tidak ada yang memberitahu ke saya, pekan ini?”

“Tidak akan ke Bandung,” katanya.

Artikel ini telah tayang di Tribunjabar dengan judul Satu dari Tiga Mesin Gol Incaran Persib Terang-terangan Menolak Gabung Maung Bandung.

Sumber: Tribun Jabar
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved