Breaking News

Malang Raya

VIDEO : Suasana Haru Sambut Kedatangan Jenazah Ardi Kurniawan di Rumah Duka di Kota Batu

Isak tangis dari kerabat dan keluarga mewarnai kedatangan jenazah Ardi Kurniawan di rumah duka di Kota Batu.

Penulis: Sany Eka Putri | Editor: Zainuddin
SURYAMALANG.COM/Sany Eka Putri
Jenazah Ardi Kurniawan di rumah duka di Kota Batu, Sabtu (6/10/2018) malam. 

SURYAMALANG.COM, KOTA BATU – Jenazah Ardi Kurniawan tiba di Kota Batu pada Sabtu (6/10/2018) sekitar pukul 19.00 WIB.

Atlet paralayang itu tewas dalam gempa Palu beberapa waktu lalu.

Isak tangis dari kerabat dan keluarga mewarnai kedatangan jenazah Ardi.

( Baca juga : 130 Pengungsi Korban Gempa Palu Tiba di Kabupaten Malang )

Ayah Ardi langsung memeluk peti jenazah anaknya yang baru dikeluarkan dari mobil ambulans.

Begitu sampai di rumah duka, jenazah Ardi langsung disalatkan.

Setelah itu jenazah Ardi dimakamkan di TPU Kelurahan Songgokerto.

( Baca juga : Update Gempa Palu: Bantuan Pembaca Koran Kompas melalui Kompas Grup Tiba Sore ini )

Ardi dipulangkan menggunakan pesawat hercules milik TNI AU.

Berikut ini video live streaming kedatangan jenazah Ardi Kurniawan di rumah duka.

Sumber: SuryaMalang
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved