5 Fakta Reisa Broto Asmoro Jubir Gugus Tugas Covid-19, Tangani Kasus Bom dan Investigasi Sukhoi

Terangkum 5 fakta Reisa Broto Asmoro yang terpilih menjadi juru bicara atau Jubir Gugus Tugas Covid-19.

Penulis: Frida Anjani | Editor: eko darmoko
Kolase Kompas.com dan Instagram @reisabrotoasmoro
dr Reisa Broto Asmoro Jubir Gugus Tugas Covid-19 

Ia mengikuti kontes tersebut dan mewakili Daerah Istimewa Yogyakarta dan menyabet gelar Puteri Indonesia Lingkungan Hidup.

3. Model

Tak hanya itu saja, Reisa mulai terjun di dunia hiburan tanah air sebagai seorang model.

Reisa menempuh pendidikan kedokteran di Universitas Pelita Harapan.

4. Tangani Kasus Penting di Indonesia

Setelah lulus ia bekerja di dunia forensik, terutama saat bekerja di RS Polri Raden Said Soekanto, Kramat Jati.

Bersama tim DVI, ia pernah terlibat dalam investigasi pesawat Sukhoi dan insiden bom terorisme di Jakarta.

Dokter dengan dua orang anak ini juga tampil di acara Ibu Pintar dan Dokter OZ yang tayang di Trans TV.

5. Suami Bukan Orang Biasa

Di kehidupan pribadi, dr Reisa menikah dengan Pangeran Solo, Kanjeng Raden Harya Tumenggung (KRHT) Tedjodiningrat Broto Asmoro.

Keduanya menikah pada tahun 2012 lalu dan telah memiliki 2 orang anak.

Profil Suami Dokter Reisa Broto Asmoro

Diketahui  Suami Dokter Reisa Broto Asmoro, juru bicara komunikasi publik Gugus Tugas Covid-19 ternyata bukan orang sembarangan.

Latar belakang keluarganya merupakan golongan orang terhormat dan terpandang. Ia seorang pangeran dari Keraton Surakarta.

Ia adalah Kanjeng Raden Harya Tumenggung (KRHT) Tedjodiningrat Broto Asmoro.

Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved