Berita Arema Hari Ini

Persebaya Vs Arema: Mustaqim Bicara Absennya Fortes, Almeida Tolak Derby Jatim sebagai Penentu Juara

Persebaya Vs Arema FC : Mustaqim Bicara Absennya Fortes, Almeida Tolak Derby Jatim sebagai Penentu Juara

Editor: Eko Darmoko
Persebaya
Persebaya Surabaya vs Arema FC BRI Liga 1 2021, Rabu (23/2/2022) malam. 

Itulah target Arema untuk bertahan di posisi teratas klasemen sementara.

Saat ini Arema memimpin klasemen sementara dengan 55 poin.

Mereka hanya selisih satu angka saja dengan Bali United di peringkat 2, dan dua angka dengan Bahayangkara FC di peringkat 3.

"Kami inginkan tiga poin melawan Persebaya, karena itu target kami, seperti di laga melawan tim lainnya."

"Secara umum, Persebaya adalah tim bagus, tapi derby tetaplah derby yang harus kami menangkan,” imbuhnya.

Eduardo Almeida sepakat jika setiap laga adalah final.

Namun, pelatih asal Portugal itu tak mau menganggap laga melawan Persebaya Surabaya ini sebagai laga penentuan Arema menjadi juara, karena masih tersisa tujuh laga lainnya.

"Ini satu lagi pertandingan yang harus kami lakoni dengan melakukan yang terbaik, agar bisa meraih tiga poin."

"Tapi, saya yakin ini bukanlah laga penentuan untuk meraih titel juara," tegasnya.

Berita Persebaya dan Arema

Sumber: Surya Malang
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved