Sinetron Ikatan Cinta

Fans Panik Aldebaran Masih Belum Muncul di Ikatan Cinta, Honor Arya Saloka Disebut Jadi Pemicu

Usut punya usut, honor Arya Saloka yang disebut sebagai pemicu rekan Amanda Manopo itu memilih keluar dari sinetron Ikatan Cinta.

Penulis: Frida Anjani | Editor: Dyan Rekohadi
Instagram
Fans Panik Aldebaran Masih Belum Muncul di Ikatan Cinta, Honor Arya Saloka Disebut Jadi Pemicu 

Lama tak ada kabarnya akan kembali kapan, honor Arya Saloka di Ikatan Cinta Bocor,

Belum lama ini ada Rekaman suara seorang pria nego honor sinetron Arya Saloka di Ikatan Cinta RCTI bikin heboh.

Ya, pada rekaman yang sama, juga terbongkar honor Arya Saloka yang diberikan kepada rekan Amanda Manopo itu untuk aktingnya per episode.

Rekaman itu diduga negosiasi honor yang tengah dibicarakan Arya Saloka dengan seorang laki-laki yang belum diketahui identitasnya.

Terdengar suara laki-laki yang membujuk Arya Saloka agar memperpanjang episode pada sinetron ini.

Namun Arya Saloka pernah berujar tak mau berlakon pada sinetron yang berepisode terlalu panjang

Arya Saloka dan Amanda Manopo di sinetron Ikatan CInta 8 Februari 2022
Arya Saloka dan Amanda Manopo di sinetron Ikatan CInta (Suryamalang.com/kolase Instagram @ikatancinta.mncp)

"Gue lagi mempengaruhi Arya ini, memperpanjang episode," kata laki-laki tak disebutkan identitasnya.

Karena peran Arya Saloka pada sinetron itu sangat penting, laki-laki itu mengatakan pihak stasiun TV akan mempertimbangkan kenaikan honor sang aktor.

Namun Arya harus bersedia main jika sinetron diperpanjang episodenya.

"Gue bilang, gue bikin 25 juta per episode lah ya. Terus dia bilang ntar gue pikirin dulu.

Yaaah, ujung-ujungnya tahu lah ya. Sekarang sih kalau nyebut berapa aja, dikasih sama MNC. Rp30 (juta) dong," terangnya.

Seperti dilansir dari Sripoku: Honor Arya Saloka di Ikatan Cinta Bocor, Suami Putri Anne: Honor Nomor 2, Penting Kerja Nyaman

Adapun pada rekaman yang sama, terdengar pula suara Arya Saloka.

Ayah satu anak itu menuturkan ingin bekerja dengan rasa nyaman.

Soal honor, rasanya menjadi nomor dua bagi Arya Saloka.

Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved