Hasil MotoGP Argentina 2023: Pebalap Mooney VR46, Marco Bezzecchi Juara Pertama Kali

Balapan MotoGP Argentina 2023 yang berlangsung Senin, 3 April 2023 sudah berakhir. Hasilnya juga mengejutkan, Pebalap asal Italia M. Bezzecchi  asal D

Editor: Adrianus Adhi
MOTOGP
Pembalap Mooney VR46, Marco Bezzecchi (kanan) dan Brad Binder (KTM Red Bull) saat beradu kecepatan pada Sprint MotoGP Portugal 2023 

13 Jepang      T. Nakagami/Honda 11

14 Spanyol       R. Fernandez/Aprilia 13

15 Spanyol       A. Espargaro/Aprillia 9

16 Italia                  F. Bagnaia/Ducati 3

17 Afrika Selatan       B. Binder/KTM 15

Jalannya Balap

Sementara, Balapan MotoGP masih berlangsung di atas lintasan basah usai hujan mengguyur deras.

Pembalap Mooney VR46 Racing Team, Marco Bezzecchi, berhasil meraih kemenangan pertamanya pada MotoGP Argentina 2023.

Marco Bezzecchi langsung mengambil posisi pertama dari belokan pertama setelah start.

Bezzecchi memulai lomba dengan kecepatan yang kuat dengan membuka jarak setengah detik dari pembalap di belakangnya.

Alex Marquez dan Francesco Bagnaia berada di posisi dua dan tiga.

Adapun pemenang lomba sprint kemarin, Brad Binder terjatuh di Tikungan 5 pada lap pertama usai sedikit terkena kontak dengan Maverick Vinales.

Sementara nasib apes juga dialami Fabio Quartararo yang turun peringkat akibat melebar saat memasuki tikungan.

Sudah lima putaran balapan berjalan, Bezzecchi menambah keunggulannya untuk memimpin 1 detik dari Alex Marquez. Sedangkan Bagnaia masih aman di posisi tiga.

Kemudian Franco Morbidelli jadi pembalap terakhir yang berada di barisan depan dengan di posisi empat, unggul tiga detik dari pembalap di belakangnya, Fabio Di Giannantonio.

Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved