Berita Arema Hari Ini
Berita Arema Hari Ini Populer: Strategi Fernando Valente Kalahkan Bali United, Tekat Bulat M Rafli
Strategi Fernando Valente kalahkan Bali United, tekat bulat M Rafli, simak berita Arema hari ini populer.
Penulis: Sarah Elnyora | Editor: Adrianus Adhi
Dimana dari lima pertemuan terkait kedua tim, Singo Edan hanya mampu meraih satu kali kemenangan, satu kali hasil imbang dan tiga kali mengalami kekalahan.
"Kami tahu mereka tim yang bagus dan banyak pemain yang bagus tapi kami akan mencoba untuk mengubah images itu untuk meraih tiga poin," ujarnya.
Fernando Valente menganggap Bali United banyak dihuni oleh pemain berkualitas.
Hal ini yang harus diwaspadai, demi menjaga asa untuk mencuri poin di kandang lawan.
Sebagai motivasi, Fernando Valente berpesan kepada Dedik Setiawan CS untuk bermain dengan determinasi tinggi di atas lapangan.
"Jika mereka lebih kuat, maka kita akan tahu dimana level kita dan kami akan melakukan determinasi dan lebih bertarung lagi," tandasnya.
Update berita terbaru di Google News SURYAMALANG.com
(Suryamalang|M Rifky Edgar)
berita Arema populer hari ini
berita Arema populer
berita Arema
Arema FC
Arema
Fernando Valente
M Rafli
Bali United
Aremania
Arek Malang
suryamalang
| Berita Arema Hari FC Ini Populer: Dalberto Top Skor Sampai Pekan 10, Persiapan Lawan Semen Padang |
|
|---|
| Berita Arema Hari FC Ini Populer: 2 Pemain Kunci Absen Lawan Semen Padang, Jadwal Pekan 10 |
|
|---|
| Berita Arema Hari FC Ini Populer: Posisi Klasemen Sementara, Persiapan Jelang Lawan Semen Padang |
|
|---|
| Berita Arema Hari FC Ini Populer: Jadwal Lawan Semen Padang, Recovery di Stadion Gajayana |
|
|---|
| Berita Arema Hari FC Ini Populer: Aremania Hadang Pemain Usai Kalah dari Borneo FC, Alasan Pelatih |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/suryamalang/foto/bank/originals/Berita-Arema-Hari-Ini-Populer-Strategi-Fernando-Valente-Kalahkan-Bali-United-Tekat-Bulat-M-Rafli.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.