Penangkapan Ammar Zoni Dirahasiakan dari Sang Ayah, Keluarga Besar Kecewa Sudah 3 Kali Pakai Narkoba
Kabar penangkapan Ammar Zoni dirahasiakan dari sang ayah. Keluarga besar kecewa Ammar Zoni sudah tiga kali pakai narkoba.
Penulis: Frida Anjani | Editor: Dyan Rekohadi
Hal itu telah membuat Ammar Zoni makin terpuruk.
"Dia juga mau meningkatkan karier lagi mau bangkit. Eh tiba-tiba gugatan datang dari istrinya, ya pastilah galau," ucap Jon.
Kemudian melansir dari Kompas.com, dua kasus penyalahgunaan narkoba menjadi salah satu alasannya untuk menggugat cerai sang suami.
Kuasa hukum Ammar Zoni juga memberikan alasan berakhirnya hubungan sang klien dengan istrinya di meja perceraian.
Ia berpendapat bahwa baik Ammar maupun Irish sudah tidak ada kecocokan lagi.
"Intinya tidak cocoklah, pertengkaran yang mungkin apanya kurang," ujar Jon.
Alasan penyalahgunaan narkoba yang membuat Irish Bella gugat cerai kliennya juga dibenarkan oleh Jon.
"Ya itu ada salah satunya (narkoba) tapi kan harusnya ini orang dalam keadaan butuh orang dekat dia untuk mendukung dia kembali beraktivitas dan itu kan dinyatakan sudah selesai pengobatannya," jelasnya.
Diketahui sebelumnya Irish Bella menggugat cerai Ammar Zoni pada 6 November 2023 lalu.
Keduanya menikah pada 28 April 2019 dan telah dikaruniai seorang anak laki-laki dan perempuan.
penangkapan Ammar Zoni dirahasiakan dari sang ayah
ayah Ammar Zoni
Suhendri Zoni Alruvi
ammar zoni ditangkap polisi
Ammar Zoni terjerat narkoba
Ammar Zoni
narkoba
SURYAMALANG.COM
| Gelaran Indonesia Creative Cities Festival 2025 Dibuka di Taman Rekreasi Selecta Kota Batu |
|
|---|
| Banjir Surabaya di Awal November 2025 Akibat Curah Hujan Tinggi dan Proyek Saluran Belum Selesai |
|
|---|
| Sukseskan Program Makan Bergizi Gratis, Tiga SPPG Polres Trenggalek Diisi Tenaga Profesional |
|
|---|
| Bandara Dhoho Kediri Dibuka Kembali Pekan Depan, Layani Penerbangan Jakarta-Kediri Tiga Kali Sepekan |
|
|---|
| Pelatih Persebaya Surabaya Enggan Remehkan Persik Kediri, Dua Pemain Lawan dari Spanyol Jadi Sorotan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/suryamalang/foto/bank/originals/Penangkapan-Ammar-Zoni-Dirahasiakan-dari-Sang-Ayah-Keluarga-Besar-Kecewa-Sudah-3-Kali-Pakai-Narkoba.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.