Arema FC
Jadwal Uji Coba Arema FC Vs Persija Jakarta, Singo Edan Banjir Tawaran Uji Coba Jelang Super League
Jadwal Uji Coba Arema FC Vs Persija Jakarta, Singo Edan Banjir Tawaran Uji Coba Jelang Super League
Penulis: Mochammad Rifky Edgar Hidayatullah | Editor: Eko Darmoko
Sejumlah catatan telah mereka rangkum dalam membangunkan kembali pondasi tim untuk musim baru ini.
Perlahan tapi pasti, Arema FC mulai berusaha kembali merangkak naik menjadi tim yang diperhitungkan kembali di Liga Indonesia.
Setelah pada beberapa musim terakhir ini, performa mereka mengalami penurunan, imbas dari Tragedi Stadion Kanjuruhan 2022 silam.
"Banyak rintangan yang telah kami hadapi dalam beberapa musim terakhir ini."
"Tentu saja kami ingin bangkit kembali, menjadi tim yang kembali diperhitungkan dan kembali masuk sebagai tim kandidat juara."
"Caranya memang tidak mudah, tapi kami terus berusaha dan tidak mau menyerah."
"Semangat seperti ini yang juga kami tanamkan kepada para pemain," ungkapnya.
Di sisi lain, pelatih Marcos Santos mengakui kalau dirinya memang membutuhkan beberapa pertandingan uji coba untuk mengukur kekuatan tim.
Usai gagal total pada Piala Presiden 2025 kemarin, ia ingin melihat lagi performa para pemain di atas lapangan.
Sejumlah catatan minor telah dikantongi oleh pelatih berkebangsaan Brasil tersebut.
Kondisi itu yang coba ia perbaiki, sebelum berlaga di Super League.
"Kedatangan saya ke sini untuk membawa Arema berprestasi."
"Saya tahu Arema dalam tim besar."
"Oleh karena itu, kita semua harus berjuang bersama-sama untuk memberikan yang terbaik kepada tim," tandasnya.
| Berita Arema FC Hari Ini Populer: Tak Bisa Janjikan Hasil Lawan Persebaya, Kans Koko Ari Tampil |
|
|---|
| Ancaman Arema FC Jelang Derby Jatim, Sosok Pemain Rp 3 M Milik Persebaya Bakal Comeback dari Cedera |
|
|---|
| Link dan Cara Voting Rizky Ridho di Puskas Award 2025 Berkat Gol ke Gawang Arema FC, Ada 10 Pesaing |
|
|---|
| Optimisme Tinggi Arema FC Hadapi Persebaya, Bajul Ijo Wajib Waspada Ritme Kemenangan Tandang Singo |
|
|---|
| Berita Arema FC Hari Ini Populer: Rapor Lebih Baik dari Persebaya, Logo Singa Bertindik Ditolak |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/suryamalang/foto/bank/originals/Aksi-Dedik-Setiawan-dalam-pertandingan-Arema-FC-vs-Indonesia-All-Star-Piala-Presiden-2025.jpg)