Ponpes Al Khoziny Sidoarjo Ambruk
UPDATE Identifikasi Jenazah Tragedi Ambruknya Gedung Ponpes Al-Khoziny, 8 Nama Terungkap
Delapan jenazah berhasil diidentifikasi melalui proses pencocokan sampel data Post-Mortem (PM) dan Ante-Mortem (AM) terhadap delapan kantung jenazah.
Penulis: Luhur Pambudi | Editor: Dyan Rekohadi
3) Kantong jenazah dengan nomor PM RSB B-046 teridentifikasi melalui DNA dan medis, cocok dengan nomor AM-016, sebagai Mohammad Abdul Rohman Nafis, laki-laki, 15 tahun, beralamat Pulungan, RT 004 RW 001, Pulungan, Sedati, Sidoarjo
4) Kantong jenazah bernomor PM RSB B-048 teridentifikasi melalui DNA, medis dan properti (barang kepemilikan), cocok dengan nomor AM-057, sebagai Muhammad Ghifari Chasbi, laki-laki, 15 tahun, beralamat Taman Sari RT 001 RW 002, Tamansari, Wonorejo, Pasuruan, Jawa Timur
5) Kantong jenazah bernomor PM RSB B-050 teridentifikasi melalui DNA dan medis, cocok dengan nomor AM-042, sebagai Mohammad Toni Afandi, laki-laki, 14 tahun, beralamat Sidotopo Jaya 3-A/37, RT 004 RW 005, Sidotopo, Semampir, Kota Surabaya
6) Kantong jenazah bermomor PM RSB B-054 teridentifikasi melalui DNA dan medis, cocok dengan nomor AM-010, sebagai Achmad Ramzi Fariki, laki-laki, 15 tahun, beralamat Kampung Padurenan RT 003 RW 001, Padurenan, Gunung Sindur, Bogor, Jawa Barat.
7) Kantong jenazah bernomor PM RSB B-058 teridentifikasi melalui DNA, medis dan properti (barang kepemilikan), cocok dengan nomor AM-062, sebagai Abdullah As Syadid, laki-laki, 16 tahun, beralamat Kampung Nangger, Alas Kokon, Modung, Bangkalan, Jawa Timur
8) Kantong jenazah bernomor PM RSB B-060 teridentifikasi melalui DNA dan medis, cocok dengan nomor AM-024, sebagai Arif Afandi, laki-laki, 15 tahun, alamat Wonorejo 4/41, RT 008 RW 006, Wonorejo, Tegalsari, Kota Surabaya.
Tragedi Ponpes Al Khoziny Tewaskan 67 Santri, Pimpinan Pondok Bakal Diperiksa Polda Jatim |
![]() |
---|
Pimpinan Ponpes Al Khoziny Bisa Diseret ke Meja Hijau, Kapolda Jatim : Semua Sama di Depan Hukum |
![]() |
---|
Kritik Keras Ponpes Al Khoziny Akan Dibangun Ulang Pakai APBN, Pengamat: Negara Tidak Ada Urusan! |
![]() |
---|
Sisi Lain Tragedi Maut Bangunan Ambruk di Ponpes Al Khoziny, Ada 1.259 ton Material Selama Evakuasi |
![]() |
---|
UPDATE : Tim DVI Berhasil Ungkap Identitas 6 Jenazah Korban, Ini Daftar Korban |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.