Kelompok suporter Persikmania memutuskan untuk tidak hadir di Stadion Kanjuruhan pada laga tandang tersebut.
Ada 30 UMK pangan di Kota Malang dan Kabupaten Malang yang menerima bantuan modal pendirian Rumah Pangan Kita (RPK) melalui Perum Bulog
Kepala Disporapar Kota Malang, Baihaqi mengatakan pada 2025, pihaknya mencatat ada 3,4 juta wisatawan yang datang. Angka itu jadi target di 2026
Pemkot Malang berupaya mendapatkan alokasi anggaran menggunakan APBN untuk revitalisasi Pasar Tawangmangu.
DPRD Kabupaten Malang mendorong agar Pemerintah Provinsi Jawa Timur menetapkan status quo di SMK Turen dan SMP Bhakti.
Dari enam pertandingan terakhir, atau tiga musim sebelumnya, Persik Kediri cukup mendominasi dengan menyapu bersih lima kemenangan atas Arema FC.
Pencurian tiga motor sekaligus itu terjadi di Jalan Ikan Gurami Gang I RT 3 RW 6 Kecamatan Lowokwaru Kota Malang.
Longsor terjadi di akses jalan menuju kawan wisata Bromo Tengger Semeru (BTS), dan sempat menutup arus lalu lintas, Kamis (8/1/2026) malam
Satreskrim Polres Batu masih memburu dua pelaku penjambretan pada seorang perempuan di kawasan Pasar Baru, Desa Pujon Lor, Kecamatan Pujon
Pengelola usaha wisata, hotel, restoran hingga gereja-gereja di kota Batu memberi apresiasi untuk pengamanan selama masa Natal dan Tahun Baru
Samsudin yang sebelumnya bergabung dengan Persekat Tegal dan Malik Prayitno, eksTim PON Jatim terlihat bergabung dalam latihan Persela Lamongan
AKP Hafiz yang merupakan menantu dari mantan Panglima TNI, Jenderal (Purn.) Andika Perkasa menerima penugasan sebagai Kasatreskrim Polres Malang.
Kejaksaan Negeri (Kejari) Kota Malang dan Polresta Malang Kota menggelar rapat koordinasi untuk menyamakan persepsi dalam penerapan UU KUHP Baru
Kasatreskrim Polres Batu Iptu Joko Suprianto mengatakan pihaknya telah melakukan pemanggilan dan memintai keterangan termasuk pelapor dan terlapor
Anggota DPD RI asal Jawa Timur, Lia Istifhama, mendesak pemerintah untuk guru Raudhatul Athfal (RA) bisa diangkat sebagai PPPK
Saat dikonfirmasi ketika membuat laporan penganiayaan di Polresta Malang Kota, Yai Mim membenarkan dirinya merupakan pasien RSJ Lawang
Kuasa hukum Sahara, Moh Zakki mengungkap langkah hukum laporkan Yai Mim terkait dugaan penganiayaann yang terjadi hari ini, Kamis (8/1/2026).
Perubahan suhu yang tidak menentu, curah hujan tinggi, hingga peningkatan kelembapan dinilai dapat memicu berbagai gangguan kesehatan
Ketua Yayasan Pendidikan Teknologi Turen (YPTT), Hadi Suwarno Putro membantah adanya penguasaan sejumlah ruangan di SMK Turen.
Pemerintah Kota Malang mengirimkan lebih dari 72 ton bantuan ke wilayah terdampak bencana ke Sumatera.