Berita Artis

Postingan Pertama Sabrina Alatas Usai Difitnah Selingkuhan Hamish Daud,Pamer Proses 'Future House'

Inilah postingan pertama Sabrina Alatas di Instagram setelah difitnah sebagai selingkuhan Hamish Daud di media sosial. 

Penulis: Frida Anjani | Editor: Frida Anjani
Instagram @sab_sash
POSTINGAN BARU - Postingan pertama Sabrina Alatas di Instagram (KIRI) setelah difitnah sebagai selingkuhan Hamish Daud di media sosial.  

Dalam video tersebut, ia terlihat mengawasi sejumlah pekerja berpakaian biru di sebuah lokasi proyek.

Potret unggahan terbaru Sabrina Alatas di media sosial.
Potret unggahan terbaru Sabrina Alatas di media sosial.

Baca juga: Hamish Daud Sebut Sabrina Alatas Sahabatnya Sejak 10 Tahun Lalu, Minta Maaf Terseret Perceraiannya

Sayangnya, Sabrina tidak memberikan keterangan apa pun dalam unggahan tersebut.

Tidak ada caption panjang, klarifikasi, atau penjelasan mengenai isu yang sempat menyeret namanya.

Namun, unggahan perdana Sabrina tersebut pun mendadak viral hingga menjadi perbincangan hangat warganet. 

Tak sedikit netizen yang menganggap bahwa unggahan tersebut merupakan rumah impian Sabrina yang tengah dibangun. 

"Keknya itu rumah future house impian dia yang lagi di bangun deh," ujar akun @swe***, dikutip dari akun TikTok @katahalu. 

"Rumah sapa tuhhhhh, rumah dia sama sellengkinya kah? wkwkkw," timpal akun @dev***. 

Sahabat Murka Sabrina Alatas Dituding Selingkuhan Hamish Daud

Buntut isu tersebut, Sabrina pun tak henti-hentinya menuai cacian dari warganet. 

Tak hanya Sabrina yang jadi sasaran, bahkan teman-teman terdekatnya ikut terseret, salah satunya selebgram Nadjessica.

Melalui kolom komentar di akun Instagram-nya, banyak netizen yang mempertanyakan alasan Nadjessica masih berteman dengan Sabrina, yang kini dituding sebagai pelakor.

Tak tinggal diam, Nadjessica pun melontarkan pembelaan tegas untuk sahabatnya.

“Gw ga mungkin temenan sm pelakor. Sab bukan pelakor, hati-hati lo kalo ngomong. Akun bodong aja bct. Lo tuh nothing. Tau nothing ga? Gada artinya dia dunia ini. Tapi lumayan lo nemenin gw ngbrl hari ini, thanks man,” tulis Nad, dikutip Tribunnews, Rabu (5/11/2025). 

Tak berhenti di situ, Nad juga menyinggung balik warganet yang ikut mencampuri urusan pribadi orang lain hingga menyinggung nama Raisa. 

“Lo kok mau sih ngurusin perceraian orang? Bestie-nya Raisa lo?,” balasnya tajam.

Baca juga: VIRAL Wawancara Lama Raisa Soal Balas Pasangan Selingkuh, Istri Hamish Daud Pakai Cara elegan

Sosok Sabrina Alatas

Sabrina Alatas merupakan seorang chef profesional yang menempuh pendidikan kuliner di Paris dan pernah bekerja di beberapa restoran ternama.

Sumber: Surya Malang
Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved