Berita Artis
Sikap Virgoun dan Eva Manurung Usai Isu Inara Rusli Jadi Selingkuhan Suami Orang, Singgung Masa Lalu
Sikap Virgoun dan Eva Manurung pasca Inara Rusli diduga selingkuh dengan suami orang. Singgung tentang masa lalu.
Penulis: Frida Anjani | Editor: Frida Anjani
Ringkasan Berita:
- Inara Rusli, mantan istri musisi Virgoun, tengah diterpa gosip menjadi selingkuhan dari suami konten kreator Wardatina Mawa, yakni Insanul Fahmi.
- Isu ini memicu sorotan terhadap sikap mantan suami dan mantan mertuanya.
- Virgoun menulis pepatah Jawa “Mikul duwur, mendem jero” yang bermakna menjunjung kehormatan dan menyimpan aib, yang oleh publik dikaitkan dengan isu Inara.
- Eva Manutung menyentil ucapan lama Inara dalam podcast bersama dr. Richard Lee, di mana Inara membahas soal pelakor.
SURYAMALANG.COM - Kabar beredar gosip Inara Rusli jadi selingkuhan suami orang saat ini tengah menjadi sorotan.
Hal itu membuat sikap mantan suami Inara Rusli Virgoun juga mantan mertuanya Eva Manurung turut disorot.
Dalam kesempatan berbeda, terlihat sikap Virgoun dan Eva Manurung pasca Inara Rusli diduga selingkuh dengan suami orang.
Sikap Virgoun
Virgoun turut bereaksi mengenai isu miring yang tengah menimpa mantan istrinya, Inara Rusli.
Virgoun bak memberi kode sindiran tentang gosip ini.
Akun Instagram @virgoun_ mengunggah deretan foto selama manggung.
Pelantun Surat Cinta untuk Starla tersebut tak menyematkan lagu dirinya sendiri.
Ia justru memakai lagu Kerispatih dengan judul 'Kesalahan yang Sama'.
Tak hanya itu, Virgoun menuliskan falsafah hidup alias pepatah jawa.
"Mikul duwur..mendem jero," tulis @virgoun_.
Secara harfiah 'mikul duwur..mendem jero' artinya memikul atau membawa di atas bahu dengan tinggi, menanam atau mengubur yang dalam.
Pepatah tersebut biasa diartikan agar menjadi manusia harus menjunjung nama baik dan kehormatan, memendam atau menutupi segala kekurangan dan aib.
Tak sedikit yang menyangkutkan postingan tersebut dengan kasus yang menerpa mantan istrinya.
Sikap Eva Manurung
Berita Artis
meaningful
Inara Rusli
Virgoun
Eva Manurung
Wardatina Mawa
Insanul Fahmi
perselingkuhan
suryamalang
| Inara Rusli Dilaporkan Polisi Kasus Perzinahan, Istri Sah Influencer Wardatina Mawa Punya Bukti CCTV |
|
|---|
| Nafkah Ruben Onsu Buat Sarwendah Rp 240 Juta Perbulan: Sarang Burung Rp 9,3 Juta, Listrik Rp 12 Juta |
|
|---|
| Na Daehoon Tak Menyesal Menikahi Jule Meski Berakhir Diselingkuhi, Beri Pesan Menyentuh ke 3 Anaknya |
|
|---|
| HEBOH Nikita Mirzani Live Instagram Diduga dari Dalam Penjara, Bagikan Edukasi Soal Skincare |
|
|---|
| Ustaz Yusuf Mansur Mendadak Mau Maju Presiden dan Beli Saham YouTube, Viral Diminta Diperiksa BNN |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/suryamalang/foto/bank/originals/Sikap-Virgoun-dan-Eva-Manurung-Usai-Isu-Inara-Rusli-Jadi-Selingkuhan-Suami-Orang-Singgung-Masa-Lalu.jpg)