SEA Games 2025

DI MANA Marselino Ferdinan Saat Ini?Tak Masuk Daftar Pemain Timnas U23 Vs Mali Jelang SEA Games 2025

Keberadaan Marselino Ferdinan kini tengah disorot setelah namanya tak masuk daftar pemain Timnas Indonesia U23 jelang SEA Games 2025. 

Penulis: Frida Anjani | Editor: Frida Anjani
PSSI
PEMAIN TIMNAS INDONESIA - Marselino Ferdinan bersama para pemain Timnas Indonesia dalam sesi latihan di Sydney. Marselino Ferdinan gtidak dipanggil untuk Garuda Calling Timnas Indonesia U23 jelang SEA Games 2025. 

Selain Ivar Jenner, ada dua pemain Diaspora lagi yang dipanggil mantan pelatih Bali United itu.

Kedua pemain tersebut adalah Dion Markx dan Mauro Zijlstra.

Dalam pemanggilan ini, Borneo FC dan Bali United menjadi klub yang paling banyak mengirim pemainnya ke Garuda Muda.

Masing-masing klub tersebut mengirimkan tiga pemain.

Rencananya, TC timnas U-22 Indonesia akan digelar pada 6-27 November 2025 di Jakarta.

Mereka juga dijadwalkan menjalani dua laga ujicoba internasional melawan Mali.

Pertandingan tersebut rencananya digelar di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, pada 15 dan 18 November 2025.

Dari 30 pemain, nantinya Indra Sjafri akan membawa 23 nama saja ke SEA Games 2025.

Adapun SEA Games 2025 digelar di Thailand pada 3-19 Desember 2025.

Timnas U-22 Indonesia berstatus juara bertahan karena pada edisi sebelumnya mendapatkan medali emas.

Baca Juga: 5 Gelar untuk Ganda Putra Malaysia Belum Cukup, Herry IP Berburu Bibit Muda

Berikut Daftar 30 Pemain Timnas U-22 Indonesia

Kiper

Cahya Supriadi (PSIM Yogyakarta)
Muhammad Ardiansyah (PSM Makassar)
Daffa Fasya (Borneo FC)
Ikram Algifari (FC Bekasi)

Bek

Sumber: Surya Malang
Halaman 3/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved