Berita Surabaya Hari Ini
Penipuan dengan Modus Gendam di Surabaya, Motor Honda Scoopy Ditukar dengan Sandal
Berniat menjual motor, Shinta dan Deky Pranata malah kehilangan motor Honda Scoopy nopol L 4073 QO di Surabaya
Editor:
Zainuddin
Motor Honda Scoopy nopol L 4073 QO yang hilang di Surabaya.
"Saya kan mengikuti apa kata suami. Apa yang diminta suami, ya saya beri. Ternyata suami saya dalam kondisi tidak sadar," tuturnya.
Setelah kejadian itu, Shinta menggali informasi kepada warga di kawasan tersebut.
Ternyata rumah tersebut sudah lama tidak berpenghuni, dan kini dimanfaatkan sebagai gudang penyimpanan barang tak terpakai oleh warga setempat.
"Saya sudah merasa ada yang aneh. Kalau memang ada penghuni, kok rumahnya kotor."
"Ternyata warga memanfaatkan rumah itu untuk gudang," katanya.
Shinta telah melaporkan penipuan ini ke SPKT Mapolsek Karang Pilang.(Luhur Pambudi)
Berita Terkait :#Berita Surabaya Hari Ini
WASPADA, Ada Akun Twitter Catut Nama PT KAI |
![]() |
---|
Venna Melinda Bilang, Cinta Banget dengan Ferry Irawan Tapi Tetap Gugat Cerai |
![]() |
---|
Hotman Paris Ajak Aspri Cantik Asal Surabaya Peragakan KDRT Ferry Irawan dan Venna Melinda |
![]() |
---|
Polisi Angkat Tangan Tak Mampu Fasilitas Mediasi Ferry Irawan dengan Venna Melinda |
![]() |
---|
Ditemani Hotman Paris, Venna Melinda Bawa Bukti KDRT Ferry Irawan : Hidung Patah, Tulung Rusuk Nyeri |
![]() |
---|