Fakta Seputar Mike Tyson Gigit Telinga Holyfield dalam The Bite Fight, Minta Maaf Setelah 12 Tahun
Mike Tyson menggigit telinga Evander Holyfield dalam duel perebutan sabuk juara kelas berat WBA di MGM Grand Arena, Nevada, AS pada 28 Juni 1997.
SURYAMALANG.COM - Mike Tyson menggigit telinga Evander Holyfield dalam duel perebutan sabuk juara kelas berat WBA di MGM Grand Arena, Nevada, Amerika Serikat pada 28 Juni 1997.
Mike Tyson berambisi mengambil kembali sabuk WBA yang direbut Evander Holyfield pada pertandingan pertama.
Tujuh bulan sebelumnya, Mike Tyson kalah TKO pada ronde ke-11 dari Evanedr Holyfield.
Mike Tyson gagal balas dendam.
Legenda tinju berjuluk Si Leher Beton tersebut justru kalah memalukan dari rival terbesarnya itu.
Pertandingan itu menjadi laga yang sulit bagi Tyson.
Tyson kepayahan meladeni Holyfield.
Saking frustrasinya, petinju kelahiran New York itu menggigit telinga kanan Holyfield pada ronde ketiga.
Wasit sempat menoleransi aksi Tyson tersebut.
Setelah duel sempat berhenti, wasit membolehkan Tyson melanjutkan laga meski mendapat pengurangan poin.
Jelang Piala Menpora 2021, Persib Amankan 2 Kiper, Ini Daftar Pemain yang Kembali ke Maung Bandung |
![]() |
---|
Desita Winanti Putri Nekat Ambil Alih Bisnis Kue Ibunya di Surabaya |
![]() |
---|
Baru Check-in Bareng Cewek yang Lebih Muda, Pria 51 Tahun Tewas di Kamar Hotel |
![]() |
---|
Adu Gaya Selvi Ananda Vs Kahiyang Ayu di Pelantikan Suami Hari Ini, Ada Perbedaan yang Mencolok |
![]() |
---|
Intip Gaya Selvi Ananda Jadi Ibu Wali Kota Solo Baru, Mantu Presiden Jokowi Kerap Pakai Baju Branded |
![]() |
---|