4 Pria Pernah Dekat dengan Chandrika Chika Selebgram Ditangkap Kasus Narkoba, Sempat Curhat Galau
Daftar 4 pria pernah dekat dengan Chandrika Chika selebgram ditangkap kasus narkoba, sempat curhat galau gak bisa move on.
Penulis: Sarah Elnyora | Editor: Sarah Elnyora Rumaropen
SURYAMALANG.COM, - Ini sederet pria pernah dekat dengan Chandrika Chika selebgram yang ditangkap atas kasus narkoba pada Senin (22/4/2024).
Sosok Chandrika Chika menjadi sorotan sebab nama wanita berusia 20 tahun tersebut cukup populer terlebih statusnya sebagai mantan pacar Thariq Halilintar.
Bahkan sebelum ditangkap gara-gara kasus narkoba, Chandrika Chika sempat curhat galau mengenai seseorang.
Chandrika Chika ditangkap Polres Metro Jakarta Selatan pada Senin pukul 23.00 WIB di kawasan Karet Kuningan, Jaksel bersama lima orang temannya, AT (24), MJ (22), AMO (22), BB (25), HJ (27).
Polisi juga mengamankan barang bukti berupa rokok elektrik berisi cairan yang mengandung liquid ganja.
Selebgram dengan pengikut sebanyak 2,2 jut di Instagram ini mulai dikenal setelah videonya menari “Papi Chulo” viral di Tiktok.
Video tarian Papi Chulo inipun membuat Chandrika diundang di acara TV nasional dan semakin dikenal setelah RANS Entertainment memilihnya sebagai talent.
Berikut sederet pria pernah dekat dengan Chandrika Chika:
1. Dimas Ahmad
Dimas Ahmad yang dikenal sebagai kembaran Raffi Ahmad itu diketahui masuk dalam menajemen RANS Entertainment.
Akibat sering terlibat dalam pekerjaan yang sama, Dimas Ahmad dan Chandrika Chika pun sempat dijodoh-jodohkan netizen dengan kembaran Raffi Ahmad itu.
Akan tetapi Chandrika Chika membantah kabar menjalin hubungan dengan Dimas Ahmad.
2. Thariq Halilintar
Artikel TribunJateng.com 'Sosok Chandrika Chika Selebgram Ditangkap Karena Narkoba'.
Baca juga: Nasib Adik Via Vallen Dilaporkan ke Polisi Buntut Rumah di Sidoarjo Digeruduk, Keluarga Disebut Acuh
Setelah itu, Chandrika Chika pernah menjalin asmara dengan Youtuber Thariq Halilintar.
pria pernah dekat dengan Chandrika Chika
Chandrika Chika
Chandrika Chika ditangkap
kasus narkoba
Thariq Halilintar
Dimas Ahmad
Rico Valentino
Azizah Salsha
Berita Artis
suryamalang
| 14 Tersangka Penyalahgunaan Narkoba Diringkus Satresnarkoba Polres Malang |
|
|---|
| Polemik Ijazah Palsu Jokowi Vs Roy Suryo Cs, Banyak Pakar Kompak Minta Kasus Diakhiri |
|
|---|
| LINK NONTON Drama Korea First Lady Ful Episode 1-12 dengan Sub Indo, Baca Dulu Sinopsisnya |
|
|---|
| Inilah 10 Desa di Kabupaten Nganjuk Jawa Timur Dapat Dana Desa 2025 Tertinggi Capai Rp 1,8 M |
|
|---|
| 40 LINK Twibbon Hari Sumpah Pemuda 2025 Diperingati Besok, Dibuat di HP dan Edit Foto Sesuka Hati |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/suryamalang/foto/bank/originals/4-Pria-Pernah-Dekat-dengan-Chandrika-Chika-Selebgram-Ditangkap-Kasus-Narkoba-Sempat-Curhat-Galau.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.