Aib Soraya Rasyid Dikuliti Tengku Dewi Sebelum Pepet Andrew Andika: Kamu Nggak Takut Dikasusin?
Aib Soraya Rasyid dikuliti Tengku Dewi sebelum pepet Andrew Andika, disebut manipulatif: kamu nggak takut dikasusin?
Penulis: Sarah Elnyora | Editor: Sarah Elnyora Rumaropen
Tengku Dewi juga mengakui sempat meminta Andrew Andika untuk tidak berbuat macam-macam di belakangnya meski hanya sekedar iseng.
"Aku kan lagi hamil nih, kamu jangan ngaco gitu, nggak usah aneh-aneh tahan gitu, kalau misalnya itu euforia keisengan kamu bisa nggak kamu stop dulu jangan bikin aku jadi kepikiran," ungkap Tengku Dewi dikutip dari YouTube Feni Rose Official, Sabtu (18/5/2024).
Menurut Tengku Dewi, suaminya itu selalu berjanji tidak akan mengulangi perbuatannya lagi namun pada akhirnya selalu ingkar.
"Semua kan berawal dari iseng,'iya aku janji, ngapain sih ngechat gitu'," kata Tengku Dewi menirukan ucapan suami.
Tengku Dewi mengatakan, seharusnya Andrew Andika merasa malu dengan kelakuannya.
Pasalnya wanita yang digoda Andrew Andika justru melapor ke Tengku Dewi.
"Karena malu nggak sih, itu cewek-cewek itu malah laporan loh," ujar Tengku Dewi.
Tengku Dewi pun megakui dirinya selalu menjaga aib suaminya tersebut, namun Andrew malah tidak bisa menjaga harga dirinya sendiri.
"Kok aku harus jaga aib kamu, tapi kamu nggak ngejaga harga diri kamu gitu," ucap Tengku Dewi.
Baca juga: Pengabdian ART Viral Pernikahannya Didatangi Bos Arab, Isi Amplop 2 Digit dan Kalung Emas, Setimpal
Tengku Dewi pun mengaku saat itu masih terus bersabar dan berusaha mengingatkan suami.
"Pada saat itu aku nggak marah-marah, tapi ayo lah kita fokus aja, itu tuh nggak baik." ungkap Tengku Dewi.
"Kamu tuh publik figur, kamu suami aku, dan aku bentar lagi lahiran," papar Tengku Dewi.
Tanpa diduga setelah itu, Tengku Dewi justru mendapat laporan lagi Andrew Andika kedapatan bersama dengan wanita lain.
"Eh nggak lama kejadian, baru dua hari. Mungkin kalau yang kejadian udah pada tahu kan, kejadiannya gimana-gimana, sampai ada foto," terang Tengku Dewi.
Ikuti berita lainnya di News Google >> SURYAMALANG.COM.
Ikuti saluran SURYA MALANG di >>>>> WhatsApp
Soraya Rasyid
Tengku Dewi
Andrew Andika
selingkuh
Andrew Andika selingkuh
aib Soraya Rasyid
Berita Artis
suryamalang
| Cerita AHY Jadi Saksi 2 Tahun "Cikeas Gelap', SBY Sempat Terpuruk Usai Kehilangan Ani Yudhoyono |
|
|---|
| DAFTAR 4 Bukti Dugaan Hamish Daud Selingkuh dari Raisa, Foto Sama Sabrina Alatas Hingga Party Bareng |
|
|---|
| Cek Kalender 2025: Penanggalan Jawa Selasa Kliwon 4 November 2025, Neptu, Pasaran, Weton, Wuku |
|
|---|
| Inilah 10 Desa di Kabupaten Kediri Jawa Timur Dapat Dana Desa 2025 Tertinggi Capai Rp 2,2 Miliar |
|
|---|
| LINK NONTON Drama Korea Dongjae, the Good or the Bastard Full Episode Sub Indo, Baca Sinopsisnya |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/suryamalang/foto/bank/originals/Aib-Soraya-Rasyid-Dikuliti-Tengku-Dewi-Sebelum-Pepet-Andrew-Andika-Kamu-Nggak-Takut-Dikasusin.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.