Dibuang di Rumah Warga Kotabaru, Bayi Perempuan Ini Meninggal di RS Jambi
Bayi perempuan meninggal di RS Raden Mattaher Jambi pada Kamis (20/1/2022) malam.
Editor:
Zainuddin
Kini bayi perempuan itu telah meninggal.
Jasad bayi telah dimakamkan di Pusara Agung, dan diberi nama Maryam.
Kapolsek Kotabaru, Kompol Dhadhag Anindhito mengatakan bayi tersebut meninggal setelah divonis mengalami gagal paru-paru.
"Jasadnya dimakamkan di Pusara Agung Kota Jambi," kata Dhadhag.
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Bayi yang Dibuang Ibunya di Daerah Jambi Meninggal Dunia, https://www.tribunnews.com/regional/2022/01/21/bayi-yang-dibuang-ibunya-di-daerah-jambi-meninggal-dunia?page=all