TRAGEDI AREMA VS PERSEBAYA

Aremania Anto Baret Tuntut Oknum Polisi Penembak Gas Air Mata di Tragedi Kanjuruhan Jadi Tersangka

Aremania Anto Baret Tuntut Oknum Polisi Penembak Gas Air Mata di Tragedi Kanjuruhan Jadi Tersangka

Editor: Eko Darmoko
SURYAMALANG.COM/Purwanto
Kerusuhan di Stadion Kanjuruhan, buntut kekalahan Arema FC atas Persebaya Surabaya 2-3, Sabtu (1/10/2022) malam. 

"Saya pastikan KSP akan adakan pertemuan dengan pihak Kepolisian dan Kejaksaan Agung terkait penanganan kasus Kanjuruhan. Saya sendiri yang akan memimpin rapatnya nanti," kata Moeldoko, di Gedung Bina Graha, Kamis (5/1/2023).

Moeldoko pun mengapresiasi kedatangan keluarga korban dan tokoh Aremania ke KSP untuk memberikan masukan kepada pemerintah.

Purnawirawan Panglima TNI tersebut menegaskan bahwa pemerintah terus berkomitmen pada proses penegakan hukum yang adil dan berpihak pada korban.

Update Google News SURYAMALANG.COM

 

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved