Berita Madura United Hari Ini
Komentar Pelatih Madura United Usai Bungkam Persija 2-0, Kembali Rebut Puncak Klasemen Sementara
Komentar Pelatih Madura United Usai Bungkam Persija 2-0, Kembali Rebut Puncak Klasemen Sementara
Penulis: Khairul Amin | Editor: Eko Darmoko
"Setelah itu Persija keluar menyerang."
"Tapi kami ketika punya kesempatan lakukan serangan balik, kalau kami lebih sabar di situ bisa buat gol ketiga atau keempat, tapi ini pertandingan susah," tambahnya.
Melakoni laga sulit, Lulinha menyebut motivasi pemain terus meningkat dengan dukungan maksimal suporter yang terus memberi semangat sepanjang laga.
"Berkat dukungan suporter kami bisa dapat tiga poin, kemenangan ini sangat penting," pungkas pemain berusia 33 tahun itu.
Kemenangan ini membawa Madura United kembali merebut puncak klasemen sementara dengan poin 16.
Disusul Barito Putera dan Bali United yang masing-masing mengoleksi 14 poin.
Sementara, kekalahan ini bagi Persija memutus catatan apik tim berjuluk Macan Kemayoran itu yang belum tersentuh kekalahan tiga laga terakhirnya.
Mauricio Souza
Jose Brandao
Lulinha
Madura United
Persija Jakarta
Liga 1 2023
Stadion Gelora Bangkalan
SURYAMALANG.COM
| Pelatih Paulo Menezes dan Dua Asistennya Mundur dari Madura United |
|
|---|
| Bursa Transfer Liga 1, Noriki Akada Tinggalkan Madura United, Selama Direkrut Hanya Catatkan 1 Gol |
|
|---|
| Ambisi Curi Poin, Pelatih Madura United Minta Pemainnya Ekstra Fokus Menghadapi Borneo FC |
|
|---|
| Jadwal Madura United Vs Semen Padang, Turunkan Pemain Muda , Kemal Ingin Amankan Poin |
|
|---|
| Pelatih Madura United Optimistis Bisa Raih Hasil Maksimal di Kandang Persik Kediri |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/suryamalang/foto/bank/originals/Pelatih-Madura-United-FC-Mauricio-Souza.jpg)