Berita Sumenep Hari Ini

Ledakan Diduga Bom Molotov Gegerkan Warga Desa Bates Kecamatan Dasuk, Sumenep

Sebuah ledakan diduga dari bom molotov mengagetkan warga Desa Bates Kecamatan Dasuk, Kabupaten Sumenep, Madura, Selasa (2/1/2024) sekitar pukul 20.30

Editor: Yuli A
ali hafidz syahbana
Sebuah ledakan diduga dari bom molotov mengagetkan warga Desa Bates Kecamatan Dasuk, Kabupaten Sumenep, Madura, Selasa (2/1/2024) sekitar pukul 20.30 WIB. 

Reporter: Ali Hafidz Syahbana

SURYAMALANG.COM, SUMENEP - Sebuah ledakan diduga dari bom molotov mengagetkan warga Desa Bates Kecamatan Dasuk, Kabupaten Sumenep, Madura, Selasa (2/1/2024) sekitar pukul 20.30 WIB.

Tris, warga desa setempat, menyebuytkan, getaran ledakan yang diduga bom molotov itu sangat terasa ke rumahnya.

"Iya benar, getarannya sampai ke rumah. Lokasinya tidak terlalu jauh," tuturnya.

Kasi Humas Polres Sumenep, Akp Widiarti Sutioningtyas, belum bisa memberikan keterangan meskipun sudah dihubungi melalui pesan WhatsAppnya.

Media ini akan terus melakukan informasi terkait ledakan dugaan bom molotov di rumah warga Sumenep tersebut.

 

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved