3 Cara Mudah Cairkan Daging Kurban Beku, Lengkap dengan Tips agar Tidak Bau Prengus
Berikut ini 3 cara mudah cairkan daging kurban beku dari dalam kulkas yang tepat agar daging tidak rusak.
Penulis: Frida Anjani | Editor: Frida Anjani
Pertama-tama, keluarkan daging beku yang masih dibungkus dari freezer.
Kemudian langsung rendam daging kurban yang beku di dalam wadah berisi air.
Apabila daging terasa melunak, itu tandanya es telah mencair dan daging dapat segera diolah.
Informasi tambahan, yakni tips mengolah daging kurban setelah dicairkan agar tidak bau.
Berikut 2 hal yang perlu diperhatikan dalam proses mencairkan daging kurban agar tidak bau.
1. Buang lemak daging
Bersihkan daging kambing dengan membuang lemak yang berbentuk gumpalan tebal.
Agar lebih mudah membuang lemaknya, kamu bisa masukkan daging kambing ke dalam frezeer terlebih dahulu.
Cara ini berguna untuk memudahkan proses membuang lemak yang menempel pada daging kambing.
2. Taburi daging dengan garam
Agar daging tidak bau, kamu dapat melumuri permukaan daging dengan garam dan didiamkan selama 60 menit.
Guna mendiamkan daging agar garam dapat meresap dan menetralkan bau darah kambing yang menempel.
Kemudian kamu bisa membersihkan daging kambing dengan air dingin sebelum lanjut memasak.
cara mudah cairkan daging kurban beku
cara mencairkan daging beku
cara mencairkan daging kurban
daging kurban
SURYAMALANG.COM
| Akibat Longsor, Jalan Alternatif Desa Sidomulyo Kota Batu Kini Ditutup Total |
|
|---|
| Kunjungan Menteri Bahlil Lahadalia ke UMM Bahas Etanol hingga Jadi Pusat Perhatian Mahasiswa |
|
|---|
| Polres Sumenep Meringkus Dua Pengedar Sabu-sabu, Paket Narkoba Disimpan dalam Bungkus Rokok |
|
|---|
| BREAKING NEWS Kecelakaan Maut di Jembatan Suramadu, Sopir dan Kernet Bus Damri Tewas |
|
|---|
| Motor Rusak Seusai Isi BBM di Pertamina, Begini Cara Klaim Ganti Rugi |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.