Berita Tulungagung Hari Ini
BPBD Tulungagung Tunggu Perhutani Soal Lahan Relokasi Warga Terdampak Bencana Tanah Gerak
Pengajuan ini berdasar saran dari Menteri Sosial, Tri Rismaharini, saat mengunjungi korban tanah longsor di Kecamatan Sendang, 28 Oktober 2022.
Penulis: David Yohanes | Editor: Yuli A
david yohanes
Retakan memanjang membelah rumah warga di Desa/Kecamatan Tanggunggunung, karena tanah gerak.
Lanjutnya, BPBD berharap pengadaan lahan relokasi ini lekas bisa diwujudkan.
Sebab warga terdampak bencana sampai saat ini masih banyak yang mengungsi di rumah kerabat.
Mereka kembali ke rumah saat pagi hari, dan kembali ke pengungsian saat malam atau saat akan turun hujan.
“Harapannya tahun ini sudah ada yang disetujui agar relokasi bisa secepatnya dilaksanakan. Sebab kondisi warga ini sangat membutuhkan,” tegas Robinson.
Sebenarnya warga bisa mengajukan lahan pribadi untuk diajukan tempat relokasi.
Pemkab Tulungagung akan membantu pendanaan untuk rumah yang baru.
Sebagian warga terdampak yang punya lahan di desa lain sudah melakukannya.
Tags
Tulungagung
tanah gerak
Perhutani
Desa Ngepoh Kecamatan Tanggunggunung
Desa Ngrejo Kecamatan Tanggunggunung
Desa Jengglungharjo Kecamatan Tanggunggunung
Berita Terkait: #Berita Tulungagung Hari Ini
| Pemkab Tulungagung Butuh Rp 16 Miliar dari BTT Pemprov Jatim Untuk Pemulihan Jalan dan Jembatan |
|
|---|
| FAKTA Hutan Berubah Jadi Ladang Jagung, jadi Sumber Ancaman Bencana Alam di Tulungagung Selatan |
|
|---|
| Pesepeda Tampil di Hell2Man, Taklukan Rute Pegunungan Waduk Wonorejo Tulungagung - Kecamatan Sendang |
|
|---|
| Memperbaiki Data Dari Desa, BPS dan Pemkab Tulungagung Mencanangkan Desa Cinta Statistik |
|
|---|
| Banjir di Tulungagung, Banyak Sepeda Motor Mogok Terjebak di Simpang Orari |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/suryamalang/foto/bank/originals/Retakan-memanjang-membelah-rumah-warga-di-DesaKecamatan-Tanggunggunung-karena-tanah-gerak.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.