Kota Kediri
Jelang Natal dan Tahun Baru, PT KAI Daop 7 Sisir Jalur Rel Madiun-Curahmalang Pastikan Nol Gangguan
Jelang Natal dan Tahun Baru, PT KAI Daop 7 Sisir Jalur Rel Madiun-Curahmalang Pastikan Nol Gangguan
Penulis: Luthfi Husnika | Editor: Eko Darmoko
PT KAI Daop 7 Madiun
SISIR REL - Menjelang Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru), PT KAI Daop 7 Madiun mulai memperketat pengawasan jalur rel dengan melakukan pengecekan langsung menggunakan Lori Dresin Inspeksi, Minggu (23/11/2025). Kegiatan dilaksanakan mulai Stasiun Madiun-Curahmalang.
PT KAI Daop 7 Madiun juga memastikan catatan gangguan sebelumnya ditindaklanjuti secara cepat dan terukur.
Administrasi perjalanan dan laporan teknis diminta untuk diperbarui secara tertib agar memudahkan pemantauan kondisi real-time menjelang masa puncak Nataru.
Zainul menegaskan bahwa seluruh rangkaian kegiatan ini merupakan wujud komitmen KAI Daop 7 untuk menghadirkan moda transportasi yang aman dan andal.
"Masyarakat yang merayakan Natal dan Tahun Baru harus merasa tenang."
"Prioritas kami tetap keselamatan, keamanan, kenyamanan, dan ketepatan waktu," pungkasnya.
Tags
PT KAI Daop 7 Madiun
Rokhmad Makin Zainul
Ali Afandi
Natal
tahun baru 2025
Kota Kediri
SURYAMALANG.COM
Berita Terkait: #Kota Kediri
| Kota Kediri Raih Penghargaan Transaksi Terbesar Jatim, Dorong Transparansi & Kekuatan Ekonomi Lokal |
|
|---|
| Dinkes Kota Kediri Gelar Deteksi Dini Kanker Serviks, Sediakan Seribu Kuota Pemeriksaan HPV DNA |
|
|---|
| Banjir di Kelurahan Gayam Jadi Peringatan, Pemkot Kediri Perkuat Upaya Pencegahan Bencana |
|
|---|
| Banjir Rendam Tiga RT di Kelurahan Gayam Kota Kediri Setelah Diguyur Hujan Deras |
|
|---|
| Dhoho Night Carnival 2025 Memukau dengan Tema Glow Green, Jadi Magnet Wisata Baru Kota Kediri |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/suryamalang/foto/bank/originals/jelang-Nataru-PT-KAI-Daop-7-Madiun-mulai-memperketat-pengawasan-jalur-rel.jpg)