TOPIK
SPMB 2025
-
Kasus 123 Calon Murid SMAN 1 Giri Banyuwangi Kena Prank SPMB, Gubernur Khofifah Akui Human Error
Akibat tidak dilakukan klik pada proses penerimaan, secara sistem yang gunakan AI, maka dianggap tidak terisi, menyebabkan 123 calon siswa itu masuk
-
JADWAL Jalur Domisili SPMB Jatim Mulai Dibuka, Seleksi SMA Utamakan Nilai, SMK Tetap Gunakan Jarak
SPMB 2025 khusus untuk jalur domisili, dengan kuota 35 persen untuk SMA dan 10 persen untuk SMK.
-
JADWAL Pendaftaran Jalur Prestasi Akademik SPMB 2025 SMA DITUTUP Hari Ini, Berdasarkan Nilai Akhir
Penilaian dalam jalur ini dihitung dari gabungan rerata nilai rapor SMP semester 1–5 serta indeks satuan pendidikan asal (SMP/MTs)
-
Jadwal Pendaftaran SPMB SMA SMK Jatim Dimulai, Kadindik: Jalur Afirmasi Tak Bisa Pakai KIS dan SKTM
Pendaftaran SPMB SMA dan SMK Jatim dibuka selama dua hari hingga Selasa (17/6/2025) untuk tiga jalur, yaitu afirmasi, mutasi, dan prestasi hasil lomba
-
Pendaftar SMA/SMK Harus Siap Ribet Lagi, PIN SPMB Tidak Bisa Dipakai Ulang, Wajib Ajukan Baru Lagi
Perlu diketahu calon murid yang tidak diterima pada tahap pertama wajib mengajukan ulang PIN SPMB jika ingin mengikuti tahap pendaftaran selanjutnya.
-
Ratusan Ribu Siswa Belum Ajukan PIN SPMB SMA/SMK Jatim, Dinas Pendidikan Terpaksa Perpanjang Jadwal
Karena masih banyak lulusa SMP yangbelum mengajukan PIN, Dinas Pendidikan Jawa Timurpun akhirnya memperpanjang masa pengambilan PIN.
-
Perjuangan Wali Murid Untuk Ambil PIN SPMB SMA/SMK, Kehabisan Antrian Hingga Bolak-Balik ke Sekolah
Saat verifikasi dan validasi data, operator sekolah juga akan memverifikasi titik lokasi domisili sesuai dengan domisili yang tercantum pada KK/SKD/SK
-
Latihan Pendaftaran SPMB SMA dan SMK Dibuka, Menggunakan NISN, PIN, dan Tanggal Terbit KK
Latihan ini bisa diakses mulai 9 hingga 11 Juni 2025 melalui laman resmi spmb.jatimprov.go.id menggunakan NISN, PIN, dan tanggal terbit Kartu Keluarga
-
Wakil Ketua DPRD Jatim Deni Wicaksono Soroti SPBM SMA/SMK Jatim: Kasihan Murid Antre sejak Subuh!
Diketahui dan viral antrean pengambilan Personal Identification Number (PIN) SMA/SMK untuk SPMB berlangsung sejak pukul 04.00 WIB alias waktu subuh.
-
Verifikasi Validasi SPMB SMA SMK Dikeluhkan Orang Tua Murid, Kebanyakan Tak Paham Teknis Rayonisasi
Meski sistem sudah berbasis online, tahapan SPMB dianggap masih menyulitkan, terutama saat pengambilan PIN dan pengecekan dokumen fisik ke sekolah
-
Jadwal SPMB SMA-SMK Dimulai, Hari Ini Pengambilan PIN, Verifikasi Wajib di Sekolah Terdekat
Pengajuan PIN dilakukan secara mandiri melalui laman resmi spmb.jatimprov.go.id dan akan berlangsung hingga 13 Juni 2025.
-
Beasiswa Bagi 56.647 Murid Baru di SMA dan SMK Swasta dari Dindik Jatim, Check di Sistem SPMB 2025 !
Dalam laman https://spmbjatim.net akan muncul beberapa rekomendasi sekolah untuk calon murid baru yang bisa mendapat beasiswa Dindik Jatim
-
Senopati SPMB AI, Inovasi Layanan Digital untuk Seleksi Masuk SMA/SMK Diluncurkan Dindik Jatim
Platform Senopati SPMB AI ini hadir untuk menjawab kebutuhan masyarakat akan informasi yang cepat, akurat, dan mudah diakses terkait proses SPMB.
-
Ini Syarat Daftar Jalur Prestasi SPMB 2025 yang Beda, Daftar SMPN Tak Lagi Gunakan Nilai Rapot
Menteri jelaskan, tidak lagi digunakannya nilai rapor pada jalur SPMB 2025 disebabkan banyak guru yang sering melakukan penambahan atau mark up nilai
-
Hitungan Kuota Jalur Domisili SPMB 2025 untuk SMP Negeri, Surabaya Belah Jalur Domisili jadi Dua
Di Surabaya, SPMB SMP Negeri kuota jalur Domisili minimal sebesar 40 persen dan akan kembali dibagi dua menjadi jalur Domisili 1 dan Domisili 2.
-
Juknis SPMB 2025, Kuota Jalur Domisili Berkurang Bahkan Diseleksi Berdasar Nilai Rapor
Jalur domisili reguler SPMB 2025 mempertimbangkan nilai rapor dan indeks sekolah sebagai prioritas utama, baru kemudian jarak rumah ke sekolah.