TOPIK
Virus Corona di Malang
-
Kisah Bocah SMP di Buring Malang Rawat Kakak yang ABK dan Adiknya Isolasi Mandiri, Korban Covid-19
Bocah-bocah itu baru ditinggal ibu mereka yang meninggal dunia sebagai pasien Covid-19 beberapa hari lalu.Sementara ayah mereka dirawat di rumah sakit
-
Antri Panjang Evakuasi, Pemulasaran & Pemakaman Jenazah Covid-19, Tim Polresta Malang Kota Membantu
Terjadi di wilayah Kelurahan Samaan, Kecamatan Klojen, Jumat (9/7/2021). pasien Covid 19 yang telah meninggal dunia di rumah tak segera bisa ditangani
-
"Obral' 89 Ribu Vaksin Covid-19 Bagi Warga Kota Malang Dalam 2 Hari, Ini Lokasi Vaksinasi Drive Thru
Guna mempercepat proses vaksinasi dalam waktu 2 hari, Pemkot Malang telah menyiapkan proses vaksinasi Covid-19 massal dengan sistem drive thru
-
7 Ribu Kuota Vaksinasi Covid-19 Massal Kodim 0833 Kota Malang Sudah Penuh, Minggu Depan di Korem
Baru dibuka sehari, kuota 7 ribu orang penerima vaksin Covid-19 untuk jadwal penyuntikan 3 hari sudah penuh terisi.
-
Daftar Lokasi dan Jadwal Vaksinasi Covid-19 GRATIS Bagi Warga Umum di Malang, Cukup Bawa KTP
Beberapa unsur, mulai dari TNI, Polri, hingga Kementerian Kesehatan kini membuka layanan suntik vaksin Covid-19 bagi warga umum di Malang
-
UPDATE Covid-19 di Malang Batu Surabaya & Jatim Senin 28 September 2020: Positif 4025 Sembuh 35543
Berikut update virus corona di Malang hari ini, Batu Surabaya dan Jawa Timur Senin 28 September 2020: kasus positif Covid-19 4025, sembuh 35543
-
UPDATE Covid-19 di Malang, Batu, Surabaya & Jatim Minggu 27 September: Kota Malang 1764, Batu 424
Berikut update virus corona di Malang hari ini Minggu 27 September 2020 Batu, Surabaya dan Jawa Timur: Kota Malang positif Covid-19 1764, Batu 424
-
Anggota Dewan Sarankan Pemkot Malang Maksimalkan Labkesda dan Lakukan Swab Gratis untuk Warga
Sejumlah saran dari berbagai pihak kini mulai bermunculan agar status zona Covid-19 di Kota Malang bisa merangkak naik ke zona hijau
-
Jalan Besar Ijen Kota Malang Ditutup Mulai Besok Sabtu Jam 6 Pagi, Perhatikan Jadwal Penutupannya
Penutupan jalan Besar Ijen mulai diberlakukan pada Sabtu besok dan Minggu dengan menerapkan jam pagi dan jam malam.
-
Polresta Malang Kota Akan Tutup Ruas Jalan Besar Ijenkarena Covid-19, Mulai Sabtu 26 September 2020
Penutupan Jalan Besar Ijen kota Malang akan dilakukan setiap akhir pekan. Yaitu pada hari Sabtu dan hari Minggu dengan jadwal khusus.
-
Akan Ada Lagi Penutupan Jalan untuk Putus Penyebaran Covid 19, Wacana Polresta Malang Kota
Rencananya penutupan jalan di kota Malang itu akan dilakukan selama dua hari. Yaitu pada saat hari Sabtu dan hari Minggu.
-
Kapolresta Malang Kota Kerahkan Polisi RW, Identifikasi dan Petakan Klaster - Daerah Rawan Covid-19
Kapolresta Malang Kota, Kombes Pol Leonardus Simarmata meminta kepada para Polisi RW, untuk mengenal secara mendalam wilayah yang ditugaskan.
-
Sembilan Rumah Sakit Rujukan Covid-19 di Malang Raya Dapat Bantuan Ventilator dari Pemprov Jatim
Dalam pidatonya, Khofifah mengatakan, bahwa bantuan ventilator atau alat bantuan pernapasan tersebut merupakan bantuan dari USAID.
-
UPDATE Covid-19 di Malang, Batu, Surabaya, Jawa Timur Sabtu 19 September: Positif Aktif di Batu 385
Berikut update virus corona di Malang hari ini Sabtu 19 September 2020, Batu, Surabaya dan Jawa Timur: kasus positif aktif di Kota Batu 385
-
Tim Hunter Covid-19 Kabupaten Malang Resmi Dibentuk, Sisir Pelanggar Protokol Kesehatan
Pelanggar protokol kesehatan jadi sasaran tim yang baru diluncurkan ini. Tim berhak memberikan sanksi atas pelanggaran yang dilakukan masyarakat.
-
Launching Mobil Covid-19 Hunter, Sanksi Denda Rp 100 Ribu Resmi Diberlakukan di Kota Malang
Kendaraan mobil Covid-19 hunter nantinya akan memburu pelanggar protokol kesehatan di Kota Malang.
-
Sudah Tahu Ada Aturan, Pria Ini Tak Pakai Masker dan Debat Wali Kota Malang Tak Mau Bayar Denda
Pria berinisial RZ warga Sawojajar, Kota Malang itu sempat berdebat dengan Wali Kota Malang, Sutiaji dan Kapolresta Malang Kota
-
Kadis Dikbud Minta Guru dan Siswa Bersabar, Sekolah Baru Buka Saat Kota Malang Masuk Zona Hijau
Meski mungkin ada kerinduan siswa pada teman-temannya, siswa rindu pada guru dan sekolahnya tapi tetap sekolah belum boleh buka.
-
Forkopimda Kota Malang Gelar Operasi Yustisi Sosialisasi Perwal No 30 Tahun 2020
Ada sekitar 35 orang yang tak memakai masker iberikan tindakan sanksi sosial berupa push up, membaca Pancasila serta menyanyikan lagu Indonesia Raya
-
Jumlah Pasien Corona Terus Bertambah, Dewan Dorong Pemkot Malang Maksimalkan Layanan RS Rujukan
Tingginya kasus pasien corona di Kota Malang yang mencapai 1.639 kasus per tanggal 14 September 2020 kemarin menjadi perhatian serius anggota DPRD
-
Sekitar 10 Pasal di Perda Nomor 2 Tahun 2012 Terkait Covid-19 Bakal Direvisi oleh DPRD Kota Malang
Sebanyak 10 pasal itu nantinya akan disesuaikan dengan peraturan baru yang berkaitan dengan Covid-19.Di antaranya dengan Inpres Nomor 6 Tahun 2020
-
Sanusi Janjikan Hadiah Motor Trail bagi Camat di Malang yang Bisa Tekan Angka Penularan Corona
Guna membendung Covid-19, Sanusi menjanjikan reward kepada Muspika Kecamatan, berupa motor trail.
-
UPDATE Covid-19 di Malang, Batu, Surabaya, Jatim Jumat 11 September: Positif Aktif di Surabaya 1328
Berikut update virus corona di Malang, Batu, Surabaya, Jawa Timur Jumat 11 September: positif aktif Covid-19 di Surabaya 1328
-
UPDATE Jumlah Pasien Covid-19 di Malang Raya Hari Ini, 8 September 2020: 2545 Positif & Sembuh 1819
Update jumlah pasien Covid-19 di Malang Raya hari ini Selasa 8 September 2020. Positif virus corona di Malang Raya 2545, dan sembuh tembus 1819.
-
UPDATE Jumlah Pasien Covid-19 di Malang Raya Hari Ini, 6 September 2020: 2468 Positif & Sembuh 1918
Update jumlah pasien Covid-19 di Malang Raya hari ini Minggu 6 September 2020. Positif virus corona di Malang Raya 2468, dan Jawa Timur tembus 35331.
-
UPDATE Covid-19 di Malang, Batu, Surabaya, Jatim Sabtu 5 September: Positif Aktif di Surabaya 1481
Berikut update virus corona di Malang hari ini Sabtu 5 September 2020, Batu, Surabaya dan Jawa Timur: kasus positif aktif Covid-19 di Surabaya 1481.
-
UPDATE Jumlah Pasien Covid-19 di Malang Raya Hari Ini, 4 September 2020: 2454 Positif & Sembuh 1730
Update jumlah pasien Covid-19 di Malang Raya hari ini Jumat 4 September 2020. Saat ini pasien positif virus corona di Malang Raya total ada 2454
-
Wakil Wali Kota Malang Sebut Kekhawatiran Kasek Soal Relaksasi Bosnas, Penegak Hukum Akan Membantu
Di kalangan Kasek (Kepala Sekolah) ada rasa khawatir pada dana BOS karena sudah ada RKAS awal.
-
Tingkat Kepatuhan Masyarakat Memakai Masker Di Kota Malang Meningkat, Diklaim Capai 60 Persen
Di tengah pandemi Covid 19 yang masih terus terjadi, masyarakat sudah mulai paham pentingnya protokol kesehatan, khususnya dalam pemakaian masker.
-
Pemkot Malang Anggarkan Rp 4 Miliar Supaya Alat PCR yang Sudah Didapat Sebulan Lalu Bisa Digunakan
Sejak Pemkot Malang dapatkan bantuan alat PCR, 4 Agustus 2020, alat PCR itu hingga kini belum bisa difungsikan karena belum adanya sarana pendukung